
YEYEN MARBUN TIDAK DAPAT MELUPAKAN SIMALUNGUN Neosimalungunjaya.com – Yeyen Marbun (37) merupakan salah satu penyanyi Simalungun populer yang dikenal lewat album hits-nya berjudul: Sipukkah Huta. Album solo ini diproduksi oleh Gunung Arta Record (GAR) milik Darman Saragih, SH tahun 2005-2006 di Medan. Dan sejak itu, lagu ini sering dinyanyikan untuk memberi semangat kepada Selengkapnya . . .